Daluman adalah Minuman Tradisional Bali sejenis Cincau Hijau yang memiliki nama lokal seperti camcao, juju dan kepleng . Es Daluman adalah es campur sederhana yang elegan. Daluman dari sari
daun daluman, kelapa parut kasar, dan santan gula kental. Gurih dan
bercita rasa tegas.
Kebanyakan es campur tak memiliki rasa yang dominan. Biasanya karena bahan-bahan yang dicampur terlalu banyak, jadi terasa setengah-setengah. Tapi tidak begitu dengan Es Daluman, rasanya memang sangat lezat dan menyegarkan tenggorokon Anda. Es Daluman sudah 20 tahun menjadi salah satu kuliner yang dicari-cari orang. setiap hari puluhan orang mengantri untuk bisa membeli Es Daluman. Keistimewaannya ada di cita rasa santan dan gulanya. Santan dan gulanya sangat kental tanpa campuran tambahan. Sedangkan isinya, mutiara, cincau hijau (tapi sedikit lebih lembek), kelapa muda serut, serta es batu yang diserut. Sedangkan yang dibungkus untuk dibawa pulang, es serutnya diganti dengan es yang masih berbentuk balokan kecil/batu. Harganya pun cukup murah, hanya Rp 3.000/ gelas. Rasa yang ditawarkan Es Daluman ini cukup pas manis dan segarnya untuk melegakan tenggorokan.
Kebanyakan es campur tak memiliki rasa yang dominan. Biasanya karena bahan-bahan yang dicampur terlalu banyak, jadi terasa setengah-setengah. Tapi tidak begitu dengan Es Daluman, rasanya memang sangat lezat dan menyegarkan tenggorokon Anda. Es Daluman sudah 20 tahun menjadi salah satu kuliner yang dicari-cari orang. setiap hari puluhan orang mengantri untuk bisa membeli Es Daluman. Keistimewaannya ada di cita rasa santan dan gulanya. Santan dan gulanya sangat kental tanpa campuran tambahan. Sedangkan isinya, mutiara, cincau hijau (tapi sedikit lebih lembek), kelapa muda serut, serta es batu yang diserut. Sedangkan yang dibungkus untuk dibawa pulang, es serutnya diganti dengan es yang masih berbentuk balokan kecil/batu. Harganya pun cukup murah, hanya Rp 3.000/ gelas. Rasa yang ditawarkan Es Daluman ini cukup pas manis dan segarnya untuk melegakan tenggorokan.
BAHAN :
a. daun daluman (cincau) 40 lembar yang sedang, cuci bersih
b. air matang 300 ml
c. santan 1,5 liter dari 1 butir kelapa
d. garam secukupnya
e. daun pandan wangi 1 lembar, simpulkan
f. sirup gula merah 200 ml, siap beli
g. es serut secukupnya
CARANYA MEMBUAT Daluman Hijau :
a. daun daluman (cincau) 40 lembar yang sedang, cuci bersih
b. air matang 300 ml
c. santan 1,5 liter dari 1 butir kelapa
d. garam secukupnya
e. daun pandan wangi 1 lembar, simpulkan
f. sirup gula merah 200 ml, siap beli
g. es serut secukupnya
CARANYA MEMBUAT Daluman Hijau :
- Remas-remas daun daluman
- Tuang 1/2 bagian air sedikit demi sedikit sambil terus diremas-remas hingga keluar lendir/gel berwarna hijau.
- Saring remasan daun daluman.
- Remas-remas kembali ampas (daun daluman) sambil tuang sisa air hingga keluar lendirnya. Saring.
- Simpan hasil saringan daun daluman dalam lemari pendingin hingga beku selama kurang lebih 3-4 jam. Daluman hijau siap digunakan
CARANYA MEMBUAT Es Daluman Kuah Santan :
- Campur santan, garam, dan daun pandan wangi. Rebus di atas api sedang sambil sesekali diaduk hingga mendidih. Angkat dan biarkan uap panasnya hilang.
- Tuang sirup gula merah dalam gelas saji.
- Tuang santan secukupnya.
- Tambahkan daluman hijau dan es serut secukupnya. Sajikan.
Bagaimana gampang bukan utuk membuat minuman yang satu ini?
Jika anda ingin merasakan kesegaran minuman ini anda bisa membuatnya di rumah atau jika anda sedang berlibur ke Bali silahkan anda membeli minuman ini. Di Bali sangat mudah menemukan penjual Es Daluman ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar